Jual Carica Termurah di Wonosobo

Diposting oleh Aditya Ragil on Rabu, 25 Desember 2013

Kota Wonosobo yang terletak kurang lebih 120 kilometer dari Semarang sebagai ibukota propinsi, memang menyimpan banyak potensi wisata, baik wisata alam maupun wisata boga. 


manisan carica khas dieng


Salah satunya wisata boga yang didapat dari buah carica.Bila Anda mengujungi Kota Wonosobo pasti banyak ditemui makanan khas Wonosobo salah satunya adalah Carica. 

Carica dalam sirup ini diproses dengan cara yang hyginies dan sangat aman dikonsumsi. Dibuat dari buah carica dengan tambahan cairan gula.


Produksi yang terkenal adalah Oafindo yang menjual berbagai macam aneka makanan khas Wonosobo dengan harga yang relatif murah, kualitas dan rasapun bisa diujikan. 

Pembelian bisa melalui eceran ataupun secara grosir. Untuk harga grosir yang ditawarkanpun bermacam-macam tergntung dengan jumlah dan berapa isi per kartonnya.

Berikut daftar list harga serta komposisi Carica Gelas Jar Sumbing Segar :

Komposisi : Carica, Gula, Air, Pengatur Keasaman
Berat Bersih : 350 gr
Masa Penyimpanan (Expired): 1,5 tahun
Jenis Kemasan : Botol Kaca untuk eceran, Karton isi 6, Karton isi 12
Harga Per Botol : Rp. 11.000,-
Karton Isi 6 : Rp. 60.000,-
Karton Isi 12: Rp. 110.000,-

Untuk harga grosir bisa hubungi admin



{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar